Seperti
yang kita tahu sarapan mempunyai manfaat penting bagi tubuh. Dengan sarapan,
tubuh mendapatkan asupan energi yang cukup sebagai bahan bakar selama
beraktifitas dari pagi sampai menjelang waktu makan siang.
Biasanya kita mengkonsumsi nasi atau roti sebagai menu sarapan, tapi tahukah kamu kalau menu terbaik untuk sarapan itu adalah buah-buahan?
2. Buah Bagus untuk Pencernaan.
Biasanya kita mengkonsumsi nasi atau roti sebagai menu sarapan, tapi tahukah kamu kalau menu terbaik untuk sarapan itu adalah buah-buahan?
3 Alasan Mengapa Buah Baik Dikonsumsi Sebagai Menu Sarapan
1. Buah Dapat Meningkatkan Kadar Gula Darah dalam Tubuh.
Selama
tidur kurang lebih 7 sampai 8 jam, tubuh tidak mendapat asupan makanan sama
sekali sehingga kadar gula darah dalam tubuh cenderung turun.
Nah, cara yang
tepat untuk meningkatkan kadar gula dalam darah secara alami yaitu dengan
dengan mengkonsumsi buah karena buah mengandung glukosa alami yang dapat
meningkatkan gula darah secara perlahan, bukan dengan minum teh manis ya :)
Makan buah saat perut kosong membantu tubuh untuk menyerap nutrisi penting yang
ada dalam buah. Enzim dan serat merupakan zat yang terdapat dalam buah yang
dapat membantu menyehatkan sistem pencernaan kita.
Dengan adanya serat maka
proses penyerapan gula dan lemak yang buruk dalam saluran cerna dapat dihambat.
Untuk mendapatkan hasil maksimal pilihlah buah yang manis, berserat, berair dan
matang sempurna seperti pepaya, mangga, dan apel. Jadi mitos yang beredar
mengenai makan buah di pagi hari bisa bikin sakit perut tidaklah benar.
3.
Buah Bisa Membantu Menjaga Berat Badan.
Apabila kita ingin makan buah, konsumsilah buah sebelum makan karena dengan
mengkonsumsi buah sebelum makan, perut akan lebih cepat kenyang sehingga
mengurangi keinginan untuk makan makanan lain yang mengandung kalori lebih yang
belum tentu dibutuhkan oleh tubuh.
Pastikan
makan buah sebagai menu sarapan ini menjadi kebiasaan sehingga manfaatnya akan
diperoleh di masa depan.
Yuk
biasakan makan buah dan belajar hidup sehat dari sekarang!
0 Comments
Terima kasih sudah berkunjung dan berkomentar di blog saya :)
Untuk menghindari Spam yang masuk, komentarnya saya moderasi dulu ya. .